Sabtu, 14 Desember 2013

Kutipan Drama Heartstrings


Kutipan Drama Heartstring

  • "Tidak peduli apa yang terjadi selanjutnya, panggil aku, aku akan berjalan segera kesana."
  • "Tolong...Lihatlah aku."
  • "Aku tidak berpikir bahwa aku bisa melupakanmu segera. Tapi aku akan melakukan yang terbaik. Terimakasih."
  • "Yang terpenting kau tidak terluka dan tidak bersedih."
  • "Ada apa denganmu? Kau menilai orang dari penampilan mereka lalu kau menjelekkan mereka. Kau pikir kau itu keren?"
  • "Aku benar-benar tidak mengerti mengapa orang-orang terobsesi dengan orang sepertimu."
  • "Mimpi dan ilusi itu sangat indah."
  • "Tidak hanya kota... Tapi orang-orang juga telah berubah."
  • "Kau tidak perlu pura-pura baik didepanku."
  • "Aku tidak berpikir aku bisa melupakanmu dengan cepat, tapi aku akan mencoba yang terbaik"
  • "Aku harap kau akan menyukaiku lagi"
  • "hal sepenting apapun, jika itu membuatku sakit dan tidak nyaman aku tidak akan melakukannya"
  •  “Aku tidak menyesali keputusanku untuk terus merajut mimpi & berdiri diatas mimpiku. Itulah jiwa muda!”
  • “Disaat orang lain mengorbankan segalanya. Kita tidak boleh mementingkan diri sendiri hanya untuk memenuhi keinginan kita sendiri”

Tidak ada komentar: